Info Terbaru
Loading...
08 Juli 2013

Tips Puasa Untuk Penderita Maag

Senin, Juli 08, 2013
loading...
Tips Puasa Untuk Penderita Maag
Tips Puasa Untuk Penderita Maag – Puasa merupakan kewajiban bagi pemeluk Agama Islam, namun bagi Anda Penderita maag tidak perlu khawatir sebab Anda tetap bisa lancar menjalankan puasa Ramadhan sebulan penuh, dengan memperhatikan beberapa aturan-aturan berikut ini

Hal paling utama yang perlu diperhatikan penderita maag yang ingin lancar menjalani puasa  ialah tidak mengonsumsi makanan yang merangsang pengeluaran asam lambung, terutama saat sahur. Pasalnya, bila mengonsumsi makanan itu saat sahur akan membuat maag Anda kambuh dan puasa Ramadhan  terancam batal. Karenanya, mengetahui makanan dan mengambil jarak terhadap makanan yang dikonsumsi perlu dilakukan agar puasa yang dialani lancar dan ibadah Anda jadi tambah khusyuk.


Lantas, apa saja makanan dan minuman yang harus diperhatikan penderita maag agar puasa Ramadhan bisa berjalan lancar?

Berikut kami jelaskan makanan dan minuman yang mengancam kelancaran puasa Ramadhan Anda:

-Hindari makanan yang secara langsung merusak dinding lambung, seperti makanan yang mengandung cuka dan aneka makan-makanan yang pedas.
-Hindari makanan yan sulit dicerna yang dapat memperlambat pengosongan lambung, seperti kue tart, kue lapis dan keju.

-Hindari minuman yang mengandung soda. Selain itu juga kopi, sari buah sitrus, dan susu full cream.

-Hindari makanan berserat tertentu seperti kedondong, dan buah yang dikeringkan

-Hindari beberapa sayuran tertentu seperti sawi dan kol dan buah-buahan tertentu seperti nangka dan pisang ambon


-Hindari makanan yang melemahkan klep kerongkongan bawah, antara lain alkohol, cokelat, makanan tinggi lemak, gorengan.
loading...
Judul: Tips Puasa Untuk Penderita Maag; Ditulis oleh Kunci Hidup Sehat; Rating Blog: 5 dari 5

0 komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Kunjungan Anda
• Gunakanlah bahasa yang sopan dalam berkomentar
• Dilarang berkomentar di luar topik artikel (SPAM)
• Dilarang menggunakan link
• Dilarang promosi dalam kotak komentar (jika ingin memasang iklan silahkan hubungi kami)

-KOMENTAR YANG MELANGGAR POIN-POIN DI ATAS TIDAK AKAN KAMI TAMPILKAN-

 
Toggle Footer