loading...
Bahan Alami Untuk Merawat Rambut - Berikut ini beberapa jenis perawatan
rambut tradisional dari bahan yang terbukti efektif meningkatkan keindahan dan
kesehatan rambut, sebagai alternative dalam merawat rambut.
1 Kemiri
Sangat baik untuk menghitamkan rambut
yang kusam. Juga membantu meningkatkan kelembapan alami rambut.
2 Wortel
Berfungsi membuat rambut lebih subur dan
kuat. Sangat baik digunakan pada rambut yang halus dan tipis.
3 Kelapa
Karena kaya akan lemak tak jenuh, kelapa
baik digunakan untuk meningkatkan kelembapan alami rambut dan membuat rambut
lebih elastis. Ketahuilah cara menggunakan minyak kelapa untuk kesehatan rambut
4 Avokad
Bermanfaat untuk meningkatkan kelembapan
alami rambut. Sangat baik digunakan untuk rambut jenis kering.
5 Seledri
Kandungan di dalam seledri membantu
merangsang pertumbuhan rambut, sehingga membyat rambut menjadi lebih tebal.
6 Lidah buaya
Bermanfaat menyuburkan rambut dan
”mendinginkan” kulit kepala yang kering atau teriritasi.
7 Minyak cem-ceman
Berfungsi menghitamkan dan menyuburkan
rambut, membuat rambut tampak lebih tebal dan berkilau.
loading...
Anda sedang membaca artikel tentang Bahan Alami Untuk Merawat Rambut dan anda bisa menemukan artikel ini dengan url http://kuncihidupsehat.blogspot.com/2013/05/bahan-alami-untuk-merawat-rambut.html
0 komentar:
Posting Komentar
Terima Kasih Atas Kunjungan Anda
• Gunakanlah bahasa yang sopan dalam berkomentar
• Dilarang berkomentar di luar topik artikel (SPAM)
• Dilarang menggunakan link
• Dilarang promosi dalam kotak komentar (jika ingin memasang iklan silahkan hubungi kami)
-KOMENTAR YANG MELANGGAR POIN-POIN DI ATAS TIDAK AKAN KAMI TAMPILKAN-